√ Call Center Askes 2024 : Layanan & Jam Operasional

Call Center Askes – Asuransi Kesehatan atau Askes adalah sebuah produk asuransi yang dikhususkan untuk menjamin biaya kesehatan ataupun perawatan anggota asuransi. Apabila anggota mengalami sakit ataupun kecelakaan.

Jika dilihat secara garis besar asuransi kesehatan ini dapat dibagi menjadi dua jenis yaitu layanan rawat inap dan rawat jalan. Program asuransi kesehatan ini telah diselenggarakan oleh perusahaan asuransi sosial, jiwa, dan umum.

Asuransi Kesehatan Indonesia adalah perusahaan asuransi sosial yang menyelenggarakan asuransi kesehatan kepada setiap anggotanya. Terutama untuk para pegawai negeri sipil dan non sipil.

Tidak hanya itu, asuransi kesehatan tersebut juga diberlakukan kepada anak-anak mereka, hingga usianya menginjak 21 tahun. Kemudian, para pensiunan juga akan mendapatkan jaminan kesehatan seumur hidup, beserta istrinya.

Call Center Askes

Ternyata dibalik semua golongan tersebut, asuransi kesehatan juga akan diberikan kepada masyarakat yang memiliki penghasilan rendah, saat ini disebut dengan istilah Jamkesmas atau Jaminan Kesehatan Masyarakat.

Disamping adanya asuransi kesehatan, pemerintahan mulai mengembangkan seperti program Jamkesda dan Jamkesos. Namun, setiap anggota diantara banyaknya masyarakat di Indonesia masih merasa bingung. Karena Askes telah dirubah menjadi BPJS Kesehatan.

Pertanyaan anggota program Askes “Apakah anggota asuransi kesehatan masih bisa menggunakan kartu Askes untuk mendapatkan pelayanan kesehatan secara gratis di fasilitas kesehatan? Sebenarnya kartu Askes ini masih bisa digunakan, hanya saja kartu yang berwarna kuning, selain kartu dengan warna tersebut sudah tidak bisa digunakan.

Nomor Call Center

Layanan Call Center

Nah, jika kalian termasuk salah satu pengguna kartu Askes atau Asuransi Kesehatan dan masih merasa bingung, lebih baik kalian tanyakan langsung ke call center PT Askes. Sehingga, kalian bisa mengetahui dengan pasti informasi yang sedang kalian butuhkan terkait program Asuransi Kesehatan tersebut.

Silahkan kalian bisa menghubungi petugas call center di PT Askes di nomor 500400, kalian bisa menyampaikan berbagai macam pengaduan terkait Asurasni Kesehatan.

Jam Operasional

Jam Kerja

Namun, jika kalian ingin melakukan penggilan kepada call center Askes ini perlu mengetahui waktu yang tepat. Karena, layanan ini tidak berlaku selama 24 jam.

Silahkan kalian hubungi call center pada hari senin sampai jum’at, hari sabtu, minggu, dan tanggal nasional pelayanan ini akan libur atau tutup. Waktu pelayanan call center ini dimulai sejak pukul 08.00 hingga 17.00 saja.

Keterangan : Penelpon hanya akan dikenakan biaya pulsa lokal baik melalui telepn sesuler maupun fixed line.

Itulah nomor call center PT Asuransi Kesehatan atau Askes yang dapat kalian hubungi untuk melakukan pengaduan dan lain sebagainya, lengkap beserta waktu operasional layanan call center. Sehingga, kalian bisa melakukan pengaduan sesuai waktu atau jam kerja petugas yang mengurus layanan call center tersebut.

FAQ

Apa Bedanya Askes dan BPJS?

BPJS Kesehatan telah menanggung semua fasilitas kesehatan setiap peserta mulai dari biaya pengobatan dan lainnya kepada pihak pemerintah. Sedangkan Askes adalah sebuah ketentuan pelayanan obat itu tidak ditagih, karena dipisah dengan pelayanan kesehatan yang diberikan oleh pihak Askes kepada pesertanya.

Askes Berubah Jadi Apa?

Sesuai mandat UU Badan Penyelenggara Jaminan sosial (BPJS) Kesehatan No. 24/2011, PT Askes ini dirubah menjadi BPJS Kesehatan mulai dari tanggal 1 Januari Tahun 2014 lalu.

Askes Bisa Dipakai Dimana Saja?

Kartu Askes berwarna kuning ini masih bisa digunakan bagi peserta JKN-KIS, baik digunakan pada faskes tingkat pertama maupun tingkat lanjutan. Jadi tidak benar jika kartu tersebut sudah tidak bisa digunakan.

Akhir Kata

Demikian informasi yang dapat pakaibpjs.com sajikan mengenai layanan call center Askes, lengkap beserta waktu atau jam operasional layanan bekerja. Jadi, layanan call center Askes ini tidak sepenuhnya dapat dilakukan 24 jam, tidak seperti layanan call center BPJS Kesehatan yang mampu untuk melakukan pelayanan call center dengan durasi 24 jam. Terimakasih dan semoga bermanfaat.